Kab. Bogor

Jubir Covid-19 Kabupaten Bogor: 27 Positif, Nihil Penularan Dalam Keluarga

BOGOR-KITA.com, CIBINONG –  Hari Sabtu (31/10/2020), tidak ada penularan dalam keluarga. Hal ini dikemukakan Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kabupaten Bogor Irwan Purnawan, SH, MH MKn, dalam keterangan mengenai perkembangan covid-19 Kabupaten Bogor.

Jumlah kasus positif Sabtu (31 /10/2020) sebanyak 27 orang atau turun dibanding Jumat (30/10/2020) sebanyak 33 orang.

Sementara pasien yang berhasil disembuhkan naik dari 24 orang pada Jumat (30/10/2020) menjadi 33 orang pada Sabtu (31/10/2020).

Irwan yang juga Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Bogor, mengatakan, dari 27 kasus positif, 1 kasus merupakan hasil dari tracing puskesmas , 22 pemeriksaan kasus di rumah sakit di Kabupaten Bogor dan 4 pemeriksaan kasus di rumah sakit di luar Kabupaten Bogor.

Baca juga  Baru 40 Desa Kabupaten Bogor Terima Dana Desa

Irwan mengemukakan, pada Sabtu (31/10/2020) itidak ada kasus yang tertular dalam keluarga, atau transmisi keluarga. “Namun demikian tetap patuhi protokol kesehatan dalam keluarga,” kata Irwan.

Terkait 1 kematian, Irwan mengatakan pasien terebut memiliki penyakit penyerta yakni diabetes melitus, hipertensi dan post stroke yang berasal Desa Babakanmadang

Dari 27 kasus positif baru, jumlah terbanyak dari Kecamatan Cibinong sebanyak 6 kasus, selengkapnya sebagai berikut,

27 konfirmasi positif:

  1. P (perempuan), 30 th, Citeureup
  2. L (laki-laki), 52 th, Citeureup
  3. L, 18 th, Cibinong
  4. P, 48 th, Cibinong
  5. L, 31 th, Cibinong
  6. P, 41 th, Cibinong
  7. P, 54 th, Cibinong
  8. P, 33 th, Cibinong
  9. L, 70 th, Ciawi
  10. L, 32 th, Ciawi
  11. P, 51 th, Babakanmadang
  12. L, 43 th, Babakanmadang
  13. P, 21 th, Babakanmadang
  14. P, 40 th, Dramaga
  15. L, 60 th, Megamendung
  16. P, 25 th, Megamendung
  17. P, 54 th, Sukaraja
  18. L, 45 th, Sukaraja
  19. P, 37 th, Sukaraja
  20. L, 39 th, Tajurhalang
  21. P, 22 th, Jonggol
  22. L, 23 th, Cileungsi
  23. P, 60 th, Citeureup
  24. P, 19 th, Citeureup
  25. P,  th, Citeureup
  26. L, 19 th, Gunungputri
  27. P, 27 th, Bojonggede
Baca juga  Ini Kisah Mahasiswa IPB University Selama Kuliah Online

33 sembuh:

  1. P, 19 th, Citeureup
  2. P, 55 th, Citeureup
  3. L, 55 th, Citeureup
  4. L, 47 th, Ciampea
  5. L, 56 th, Babakanmadang
  6. P, 48 th, Babakanmadang
  7. L,  th, Babakanmadang
  8. P, 49 th, Babakanmadang
  9. L, 34 th, Ciawi
  10. P, 56 th, Ciawi
  11. P, 49 th, Ciawi
  12. P, 29 th, Ciawi
  13. L, 47 th, Cigombong
  14. P, 42 th, Sukaraja
  15. L, 11 th, Sukaraja
  16. P, 24 th, Cibinong
  17. L, 31 th, Cibinong
  18. P, 21 th, Cibinong
  19. P, 52 th, Cibinong
  20. L, 19 th, Cibinong
  21. P, 35 th, Cibinong
  22. L, 30 th, Caringin
  23. L,  th, Bojonggede
  24. L,  th, Bojonggede
  25. L, th, Bojonggede
  26. P, th, Bojonggede
  27. P, th, Bojonggede
  28. P, th, Bojonggede
  29. L, th, Gunungputri
  30. P, 53 th, Ciomas
  31. P, 20 th, Ciomas
  32. L, 52 th, Ciomas
  33. P, 19 th, Ciomas
Baca juga  Sepeninggal Rudi Bule, Kadin Kabupaten Bogor Dipimpin Yasfar Rizal

[] Hari

Klik untuk berkomentar

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Terpopuler

To Top