Pendidikan

Berikut Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan Berprestasi IPB University Tahun 2019

BOGOR-KITA.com – Berikut Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan Berprestasi IPB University Tahun 2019.

Dosen Berprestasi

  1. Bidang Sains dan Teknologi:
  2. Dr. Anuraga Jayanegara, S.Pt., M.Sc. (Dept. Ilmu Nutrisi dan Teknologi Pakan – Fakultas Peternakan)
  3. Dr. Ir. Nurul Khumaida, M.Si. (Dept. Agronomi dan Hortikultura – Fakultas Pertanian)
  4. Dr. Yudi Setiawan, S.P., M.Env.Sc. (Dept. Konservasi Sumberdaya Hutan dan Ekowisata – Fakultas Kehutanan)

Penghargaan khusus

The Most Inspiring Innovator :

Medhanita Renanti, SKom., MKom. (Sekolah Vokasi)

  1. Bidang Sosial Humaniora:
  2. Dr. Megawati Simanjuntak, S.P., M.Si. (Departemen Ilmu Keluarga dan Konsumen – Fakultas Ekologi Manusia)
  3. Dr. Laily Dwi Arsyianti, S.E., M.Sc. (Departemen Ilmu Ekonomi Syariah – Fakultas Ekonomi dan Manajemen)
  4. Dr. Ir. Rilus, M.A. (Dept Sains Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat – Fakultas Ekologi Manusia)
Baca juga  IPB University Dirikan Rumah Sakit Jantung Hewan Pertama Di Indonesia

Tenaga Kependidikan Berprestasi

Pranata Laboratorium Pendidikan (PLP)

  1. Sri Martini, S.Kom, M.Si., (Dept. Teknologi Industri Pertanian – Fakultas Teknologi Pertanian)
  2. Nani Yuliani, A.Ma. (Dept. Ilmu Penyakit Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner – Fakultas Kedokteran Hewan)
  3. Halida Nurmalia, A.Md. (Departemen Biologi – Fakultas Matematika dan IPA)

Pengelola Keuangan:

  1. Kusnadi, S.E., M.P.(Direktorat Keuangan dan Akuntansi)
  2. Asep Suryana, A.Ma. (Departemen Kimia – Fakultas Matematika dan IPA)
  3. Siti Maemunah, S.E. (Direktorat Sumberdaya Manusia)

 

Satpam:

  1. Cipto Nugroho, SE (Unit Keamanan Kampus)
  2. Muhamad Alpian, SE (Unit Keamanan Kampus)
  3. Sandi Santapi (Unit Keamanan Kampus)

Pustakawan:

  1. Fery Siswadi, A.Md. (Perpustakaan)
  2. Azizah, S.Sos. (Perpustakaan)
  3. Lindawati, S.I.Pust. (Perpustakaan)

 

Arsiparis:

  1. Fathurrohman, S.Kom., M.Kom. (Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam)
  2. Farhah Faridah, S.E., M.M. (Departemen Manajemen – Fakultas Ekonomi dan Manajemen)
  3. Yuniarti Yusuf, S.E. (Direktorat Sistem Informasi dan Transformasi Digital)
Baca juga  432 Siswa SMK N 1 Gunungsindur Ikuti Kegiatan MPLS Selama Tiga Hari

 

Administrasi Umum:

  1. Rafina Mahdia, A.Md. (Fakultas Kedokteran Hewan)
  2. Sulistiyo, A.Md. (Sekolah Bisnis)
  3. Nurdianah, S.E. (Departemen Agronomi dan Holtikultura – Fakultas Pertanian)

Administrasi Akademik:

  1. Supriyadi, S.AP (Departemen Ilmu Nutrisi dan Teknologi Pakan – Fakultas Peternakan)
  2. Susy Permatasari, A.Ma. (Direktorat Administrasi Pendidikan dan Penerimaan Mahasiswa Baru)
  3. Ade Irvansyah, SE, MM (Sekolah Bisnis). [] Admin
Klik untuk berkomentar

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Terpopuler

To Top