Kota Bogor

Pohon Tumbang Timpa Angkot di Sukasari Bogor

BOGOR-KITA.com, BOGOR – Satu unit angkutan perkotaan (angkot) tertimpa pohon tumbang usai hujan deras dan angin kencang di wilayah Sukasari, Kecamatan Bogor Timur Kota Bogor pada Senin (3/11/2025).

Peristiwa tersebut terjadi saat Kota Bogor dilanda hujan deras disertai angin kencang.

Akibatnya angkot tersebut mengalami kerusakan yang cukup parah.

Belum diketahui apakah ada korban dalam peristiwa tersebut

Petugas Damkar Kota Bogor sudah berada di lokasi. [] Ricky

Baca juga  DWP Ajak Perempuan Se-Kabupaten Bogor Teruskan Perjuangan Kartini
Klik untuk berkomentar

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Terpopuler

To Top